Buku ini mencoba menjelaskan Angklung Buhun, sebuah seni tradisi yang berkembang dalam masyarakat tempatan Baduy. Di dalamnya termuat mengenai informasi, asal-usul, pemaknaan, hingga upaya pelestariannya. Secara umum angklung buhun merupakan seni pertunjukan yang kehadirannya berkaitan dengan siklus dan ritual penanaman padi, dan diyakini sebagai seni pertunjukkan paling tua yang ada di Kabupat…